Widget HTML #1


Cara Membuat Password di Google Form


Hi. sahabat okeguru.
Kita bedah yuk, cara membuat password di Google Form.
Sebelum di mulai, lihat dulu deh, tayang di bawah ini :


Cara membuatnya gampang.
Pertama, login dahulu di akun google drive. http://drive.google.com
Kedua, buat form baru. Klik Baru --> Lainnya --> Google Formulir.


Ketiga, Buat pertanyaan:
1. Pilih tipe Jawaban Singkat
2. Aktifkan "Validasi respos"
3. Pilih mode "Teks"
4. Ketik passwordnya.




Selamat mencoba.
Jika artikel ini bermanfaan, jangan lupa tinggalkan komentar psotif sahabat dan share.

Salam Inovasi Salam Implementasi

Wisnurat
Wisnurat Teacher, Public Speaker, Writer, Blogger, Education Content Creator and Enterpreneur.

Post a Comment for "Cara Membuat Password di Google Form"

SUBCRIBE

Ada video terbaru di Channel YTube Pa Wisnurat
Cek tombol subcribe di atas.