Widget HTML #1


Cara Membuat Konten Paragraf Otomatis Tanpa Ketik di Ms Word

Hi. Sahabat okeguru

Saat-saat tertentu kadang butuh beberapa pargraph, tapi males kalau harus ngetik. Apalagi kalau harus merangkai kata-kata. Pastinya bingung mau ngetik tentang apa.

Jangan bingung. Ada fitur Ms Word yang bisa buatin kata - kata sendiri. Cukup ketik aja jampi-jampinya.


Caranya :


Langkah ke-1:
Buka Ms. Word

Langkah ke-2:
ketik =RAND(4,4) di halaman kosong Ms. Word kemudian tekan tombol Enter.

Hasilnya akan seperti ini :



Silahkan coba dengan jampi - jampi :
=RAND(2,4)
=RAND(3,5)

dan lihat hasilnya.

Selamat Mencoba

Wisnurat
Wisnurat Teacher, Public Speaker, Writer, Blogger, Education Content Creator and Enterpreneur.

1 comment for "Cara Membuat Konten Paragraf Otomatis Tanpa Ketik di Ms Word"

Comment Author Avatar
Keren...share ilmunya. Siap untuk dicoba

Komentar anda sangat membantu dalam menyempurnakan konten web ini. Silahkan isi kotak komentar walaupun hanya beberapa kata.

SUBCRIBE

Ada video terbaru di Channel YTube Pa Wisnurat
Cek tombol subcribe di atas.